Artikel Terkait
Prinsip pendidikan non formal adalah saling membelajarkan di antara tutor inti dengan tutor lainnya sehingga tidak terkesan bahwa tutor lainnya hanya sebagai obyek tetapi juga sebagai subyek, sehingga pelaksanaan pembelajaran lebih interaktif.Tugas Tutor Inti
1. Meningkatkan kompetensi diri dan tutor lainnya dalam pembelajaran
2. Memotivasi tutor lainnya untuk meningkatkan pelaksanaan tugasnya
3. Mengembangkan program layanan supervisi yang berkaitan dengan pembelajaran yang efektif
Berdasarkan tugas tutor inti di atas, maka fungsi tutor inti sebagai fasilitator, motivator, dan supervisor pada kegiatan pembelajaran
Tidak ada komentar:
Posting Komentar